LINKED LIST
LINKED LIST SEJARAH • Dikembangkan tahun 1955-1956 oleh Allen Newell, Cliff Shaw dan Herbert Simon di RAND Corporation sebagai struktur data utama untuk bahasa Information Processing Language (IPL). • PL dibuat untuk mengembangkan program artificial intelligence, seperti pembuatan Chess Solver. • Victor Yngve di Massachusetts Institute of Technology (MIT) juga menggunakan linked list pada natural language processing dan machine transitions pada bahasa pemrograman COMMIT. PENGERTIAN • Linked List adalah salah satu bentuk struktur data, berisi kumpulan data (node) yang tersusun secara sekuensial, saling sambung-menyambung, dinamis dan terbatas . • Linked List sering disebut juga Senarai Berantai, Linked List saling terhubung dengan bantuan variabel pointer • Masing-masing da...